Senin, 15 Januari 2018

Chinese Strategy for De-radicalization, Terrorism and Political Violence di Xinjian


Strategi Cina untuk deradikalisasi

Makalah ini diambil dan diterjemahkan bebas (google) dari makalah yang ditulis Zunyou Zhou, dengan judul "Chinese Strategy for De-radicalization, Terrorism and Political Violence" dan dipublikasikan pada 22 Maret 2018 di Taylor & Francis Online. Zunyou Zhou di Departemen Hukum Kriminal, Institut Max Planck untuk Hukum Pidana Internasional dan Luar Negeri, Freiburg im Breisgau, Jerman. Karya-karya diantaranya "Rehabilitating Terrorists: The Chinese Approach"
(kutip: Zunyou Zhou (2017) Chinese Strategy for De-radicalization, Terrorism and Political Violence, DOI: 10.1080/09546553.2017.1330199), 'After Nice, we all must learn to live with a certain amount of terrorism'.

Pada tulisan tersebut tergambar langkah-langkah de-radikalisasi yang holistik dan sistematis namun tetap masih dipertanyakan klaim keberhasilannya dimana indikator yang digunakan seperti "atmosfir"/ suasana aman/ kejadian teror yang berkurang (apakah bukan faktor adanya keamanan /polisional?), pelaku sudah tidak radikal (apakah bukan karena sedang menata diri/menyembunyikan dirinya yang sesungguhnya?) dll.